
Menonton Ditonton Travelling Projector Indramayu & Cirebon
Indramayu adalah tempat ketiga yang dikunjungi Travelling Proyektor. Bertempat di rumah seorang mantan buruh migran, pemutaran film ini dihadiri sekitar 20 orang. Hampir sebagian besar yang datang adalah para buruh migran yang terlibat dalam pembuatan video tersebut.